Tahukah Anda, untuk pertama kalinya setelah 85 tahun yang lalu, Adzan kembali berkumandang di Masjid Hagia Shopia tepat pada 01 Juli 2016 bertepatan di hari Jumat.
Saat itu gema Adzan disyiarkan bertepatan dengan malam-malam Lailatul Qodar.
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan memang berencana mengembalikan Hagia Sophia sebagai masjid. Museum Hagia Sophia sebelumnya memang merupakan gereja.
Sumber: https://muslim.okezone.com/amp/2020/03/25/614/2188815/masya-allah-suara-azan-terdengar-kembali-di-hagia-sophia?page=2
===============================
Wallahu a'lam bishawab.
Silakan disebarluaskan tanpa mengubah isinya, semoga menjadi ladang amal kebaikan untuk kita. “Barangsiapa yang menunjukkan kepada kebaikan, maka ia (orang yang menunjukkannya) akan mendapat pahala seperti orang yang melakukannya“. [HR Muslim, 3509].
Jazaakumullahu khairan.